Minggu, 27 Agustus 2017

TULISAN 5, 27 Agustus 17

Makna Berpakaian Ihram :
1. Menahan godaan Syahwat (tanpa CD untuk Pria)

2. Cinta Alam (tidak mengganggu tanaman dan hewan)

3. Berteman Matahari (tanpa kopyah/penutup kepala menempel)

4. Ingat mati (hanya dua kain tak berjahit)

5. Keringanan (sholat jama dan Qasar, tapi tetap sholat)

6. Peduli sesama (mendoakan orang lain)

7. Membuang sifat Jahat (lempar jumroh)

8. Nikmati ciptaan Allah di Langit (Mabit di Mudzalifah)

9. Menolong sesama (orang yg disable)

10. Wajib hadir di Suatu Pertemuan (Wuquf di Arafah, sebagai puncak HAJI)

11. Sederhana (Menginap di Tenda MINA, tanpa kasur)

12. Sering potong rambut (Tahallul)

13. Menahan ucapan kotor, ngrasani, olok-olok (karena diminta terus berdoa dan Dzikir)

14. Jaga kebersihan dan kesehatan (sebelumnya potong kuku, rapikan kumis, Mandi Besar dan Wewangian di badan, sebelum pakai ihram)

15. Badan Suci ( mandi tanpa sabun wangi)

Capek Nulis...
Mohon maaf.

Lanjutkan Sendiri.
Kalau Anda sudah dan pernah HAJI di Mekkah.

Kalau belum, SEGERA KE MEKKAH.
Juga mampir di Madinah, biar Ingat bahwa Rasulullah Muhammad SAW, telah ada dan akan membekas di Hati Anda ketika di Nabawi dan sekitarnya.

BUKTIKAN BAHWA HAJI IS BEAUTIFUL.

[27/08 01:00] rudysugengp: Beberapa ruas jalan mulai malam ini ditutup.
Minggu, 27 Agustus 2017 WAS. Tidak ada lagi kendaraan yg lalu lalang dari dan ke Masjidil Haram.
[27/08 01:02] rudysugengp: Pk 01.01 WAS, saat nya tidur
[27/08 11:21] rudysugengp: Selasa Malam, Pk. 19.00 usai Sholat Magrib mulai pindah Tidur di Tenda di MINA untuk melaksanakan TARWIYAH, yg merupakan Sunah Haji, khusus KBIH MUHAMMADIYAH SURABAYA.
[27/08 11:21] rudysugengp: Tolong yg di Surabaya semua juga ikut berdoa, mulai tgl. 8 s.d 12 Dzulhijjah (Kalender Qomariyah/jawa)
[27/08 13:49] rudysugengp: Hari ini makan dihentikan .
Lumayan bisa PUASA !
[27/08 13:52] rudysugengp: Arepe  buka, saiki jam 15.51 WAS, engkok tuku.
Nasi kambing 15 real atau 60 ribu rupiah
[27/08 14:01] rudysugengp: Peraturan Pemerintah. Bahwa Jamaah Haji Indonesia tidak dijatah makan selama 12 hari.
Karena itu diberi GANTI Living Cost sebesar 1500 real untuk Makan, bayar DAM untuk seekor kambing, beaya ZIARAH dan tip-tip transportasi.
Selain makan, beaya tersebut diserahkan ke Ketua Rombongan masing masing Jamaah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar